Situs gratis pertama yang direkomendasikan untuk membuat blog adalah Situs gratis pertama yang direkomendasikan untuk membuat blog adalah Blogger.

Panjang (Modulus) Vektor

Panjang (Modulus) Vektor

Coba Anda perhatikan kembali gambar berikut:

Vektor  membentuk segi tiga siku-siku. Panjang vektor  bisa kita hitung dengan menggunakan rumus Pythagoras.

Secara umum jika vektor , maka panjang vektor  dapat dinyatakan:

Sekarang, perhatikan sebarang titik A(a1, a2) dan titik B(b1, b2) pada koordinat Cartesius berikut.

Pada gambar di atas, vektor mewakili ruas garis berarah dari titik pangkal O(0, 0) ke titik A(a1, a2). Oleh karena itu, vektor dapat Anda tuliskan dalam bentuk vektor kolom . Adapun vektor mewakili ruas garis berarah dari titik pangkal O(0, 0) ke titik B(b1, b2). Vektor dapat Anda tuliskan sebagai . Dengan menggunakan rumus jarak, Anda dapat menentukan panjang vektor dan , yaitu:

Sekarang Anda perhatikan vektor . Vektor  kita dapatkan dengan cara menarik garis dari titik A ke titik B. Seperti yang sudah dipelajari sebelumnya, vektor  dapat dinyatakan dalam bentuk vektor kolom . Panjang vektor  adalah:

Contoh

Diketahui segitiga OAB dengan koordinat titik O(0, 0), A(2, 4) dan B(6, 1).

Tentukan:

a.     Vektor yang mewakili ruas garis dari titik O ke titik A.

b.     Vektor yang mewakili ruas garis dari titik O ke titik B.

c.      Vektor  yang mewakili ruas garis dari titik A ke titik B.

d.     Panjang vektor , dan  

Alternatif Penyelesaian:

a.    Dari gambar vektor mewakili ruas garis berarah dari titik pangkal O(0, 0) ke titik A(2, 4), jadi vektor  

b.    Vektor mewakili ruas garis berarah dari titik pangkal O(0, 0) ke titik B(6, 1), jadi vektor  

c.     Vektor  

d.     Panjang vektor 

 

 

 Sumber Informasi

Labels: Matematika

Thanks for reading Panjang (Modulus) Vektor. Please share...!

Back To Top