B. Memasukkan Photo Dalam Shape
Sebagai tambahan variasi akan lebih bagus lagi kelihatan jika ada gambar atau photo yang dimasukkan dalam shape. Itu adalah hal yang mudah dilakukan.
Memasukkan photo dalam shape:
· Pilih salah satu shape dalam slide yang akan diubah, kita menggunakan contoh gambar terakhir.
· Pilih dan klik tab [Format] dibawah menu [Drawing Tools].
Ø Klik lagi panah drop down pada [Shape Fill] dan kelompok shapeakan tampil dengan lebih banyak pilihan.
Gambar 3.10 Menu pilihan picture pada shape fill
Ø Klik pilihan [Picture...] untuk membuka jendela baru.
Ø Dari jendela [Insert Picture] pilihlah dan klik salah satu gambar yang akan dimasukkan.
Ø Jika anda sudah temukan gambarnya, klik [Insert] dan gambar akan muncul dalam shap.e
“Sumber Informasi”
Thanks for reading Memasukkan Photo Dalam Shape. Please share...!
