Situs gratis pertama yang direkomendasikan untuk membuat blog adalah Situs gratis pertama yang direkomendasikan untuk membuat blog adalah Blogger.

Latihan Soal Essay Ukuran Pemusatan Data - 1

  

5.    Pengelola restoran cepat saji di suatu kota besar menyatakan bahwa ratarata gaji
karyawannya adalah Rp18.000,00 per jam. Seorang karyawannya menyatakan
bahwa kebanyakan karyawan di restoran tersebut menerima gaji minimal. Jika
kedua orang tersebut jujur atas pernyataannya, jelaskan bagaimana ini bisa terjadi.

Alternatif Penyelesaian:              

Ukuran pemusatan data seperti rata-rata, median, dan modus mempunyai nilai yang hampir sama. Sehingga jika rata-rata karyawan mempunyai gaji Rp18.000,00 per jam sekaligus kebanyakan (modus) karyawan mempunyai gaji yang minimal, maka dapat disimpulkan bahwa gaji Rp18.000,00 per jam merupakan gaji yang minimal. Dengan kata lain, kebanyakan karyawan mendapatkan gaji minimal dengan besaran sekitar Rp18.000.00.

 

6.    Berikut ini histogram dari data berat badan (kg) beberapa orang siswa. Tentukan nilai modus data tersebut.

Alternatif Penyelesaian:              

Tepi kelas dengan frekuensi terbesar adalah 40,5 – 45,5
diperoleh tepi bawah kelas modus = 40,5
d1 = 9 – 8 = 1 dan d2 = 9 – 6 = 3
Panjang kelas interval adalah selisih dari dua tepi kelas, = 45,5 – 40,5 = 5. sehingga diperoleh modus adalah:

Jadi, modus berat badan 30 siswa tersebut adalah 41,75.

 

7.    Tentukan nilai median dari data yang disajikan dalam histogram berikut.

Alternatif Penyelesaian:              

Letak Median pada datum ke 
jadi, letak median pada interval kelas dengan tepi 20,5 – 25,5 (dilihat dari frekuensi kumulatif = 34, berarti terletak data ke-19 sampai ke-34)
= 20,5 (tepi bawah kelas median)
= 5
= 18 (frekuensi kumulatif sebelum kelas median)
fm = 16 (frekuensi kelas median)
Sehingga diperoleh median adalah

Jadi, median dari data tersebut adalah 22,69.

 

8.    Data berat badan 30 siswa disajikan dalam ogive berikut. Hitung modus data tersebut.

Alternatif Penyelesaian:              

Tepi kelas dengan frekuensi terbesar adalah 34,5 – 39,5
diperoleh tepi bawah kelas modus = 34,5
d1 = 9 – 3 = 6 dan d2 = 9 – 6 = 3
Panjang kelas interval adalah selisih dari dua tepi kelas, = 34,5 – 29,5 = 5.
sehingga diperoleh modus adalah:


Jadi, modus berat badan 30 siswa tersebut adalah 37,85.

 

Sumber

Labels: Matematik

Thanks for reading Latihan Soal Essay Ukuran Pemusatan Data - 1. Please share...!

Back To Top