Situs gratis pertama yang direkomendasikan untuk membuat blog adalah Situs gratis pertama yang direkomendasikan untuk membuat blog adalah Blogger.

Grafik Fungsi Pecahan


Fungsi pecahan adalah fungsi yang dirumuskan oleh, dengan P(x) dan Q(x) adalah fungsi polinom dalam x dan Q(x) ≠ 0 pada domainnya.

Terdapat empat macam bentuk fungsi pecahan yang akan dibahas pada bab ini, yaitu:



 





Langkah- Langkah melukis Grafik Fungsi pecahan adalah sebagai berikut:

1.    Menentukan titik potong dengan sumbu X dan sumbu Y (jika mudah ditentukan)

2.    Menentukan asimtot tegak, asimtot datar dan asimtot miring

3.    Menentukan interval dimana fungsi bernilai positif (grafik terlerak di atas sumbu-x) dan bernilai negatif (grafik terletak di bawah sumbu x)

4.    Menentukan titik ekstrim fungsi (bila ada)

5.    Menentukan titik-titik bantu (bila diperlukan)

6.    Melukis sketsa grafik

 

Terdapat tiga macam asimtot pada fungsi pecahan, yaitu:

1.     Asimtot tegak, diperoleh jika penyebutnya nol

2.     Asimtot datar, diperoleh jika x menuju tak hingga (x → ∞)

3.     Asimptot miring, hanya untuk jenis fungsi rasional yang pembilangnya mempunyai derajat lebih tinggi satu daripada penyebutnya

 

Untuk lebih jelasnya, ikutilah contoh soal berikut ini :

 

1.     Lukislah grafik fungsi pecahan 

 

Alternatif Pembahasan :

 

Langkah pertama adalah menentukan titik potong dengan sumbu-sumbu koordinat.

Titik potong dengan sumbu-x syaratnya y = 0 maka :

     


Titik potong dengan sumbu-y syaratnya x = 0 maka :

     


 

Langkah kedua menentukan asimtot tegak dan asimtot datar.

Asimtot tegak syaratnya:      x2 + 5x + 4 = 0

(x + 4)(x + 1) = 0

maka asimtotnya x = –4 dan x = –1

 

Asimtot datar syaratnya:

     


 

Langkah ketiga adalah menentukan interval dimana fungsi bernilai positif (diberi tanda +) dan bernilai negative (diberi tanda –).

Sumbu x dibagi menjadi 4 interval oleh titik potong sumbu x dan asimptot tegak, kemudian tentukan tanda f (x) untuk masing-masing interval.


Langkah keempat menentukan titik ekstrim fungsi.

Misalkan f(x) mempunyai nilai ekstrim p, maka :

p(x2 + 5x + 4) = 3x

px2 + 5px + 4p – 3x = 0

px2 + (5p – 3)x + 4p = 0

Syarat supaya persamaan kuadrat mempunyai akar-akar adalah D ≥ 0 sehingga :

(5p – 3)2 – 4(p)(4p) ≥ 0

25p2 – 30p + 9 – 16p2 ≥ 0

9p2 – 30p + 9 ≥ 0

3p2 – 10p + 3 ≥ 0

(3p – 1)(p – 3) ≥ 0

Maka p = y ≤ ⅓ dan p = y ≥ 3

Ini menunjukkan nilai ekstrim maksimum adalah y = ⅓ dan nilai ekstrim minimum adalah y = 3.

Sehingga :

     

     x2 + 5x + 4 = 9x

x2 – 4x + 4 = 0

(x – 2)(x – 2) = 0   Maka x = 2 Titik maksimumnya B(2, ⅓)


       

     3x2 + 15x + 12 = 3x

3x2 + 12x + 12 = 0

x2 + 4x + 4 = 0

(x + 2)(x + 2) = 0 Maka x = –2 Titik minimumnya B(–2, 3).


 


Sumber

Labels: Matematika

Thanks for reading Grafik Fungsi Pecahan. Please share...!

Back To Top