Situs gratis pertama yang direkomendasikan untuk membuat blog adalah Situs gratis pertama yang direkomendasikan untuk membuat blog adalah Blogger.

Latihan Statistika – 8

 

Contoh

 

Diagram di bawah ini menyajikan data (dalam bilangan bulat) nilai sementara dan nilai ujian ulang mahasiswa peserta kuliah Matematika. Ujian ulang diikuti hanya oleh peserta kuliah tersebut dengan nilai sementara lebih kecil dari pada 6. Jika yang dinyatakn lulus kuliah adalah mahasiswa yang memperoleh nilai sementara tidak lebih kecil daripada 6 atau nilai ujian ulangnya adalah 6, maka nilai rata-rata mahasiswa yang lulus mata kuliah tersebut adalah …

 








A.   6,33

B.    6,50

C.    6,75

D.   7,00

E.    7,25

 

Alternatif Pembahasan:

 

Siswa dikatakan lulus ujian jika nilainya adalah 6, 7, dan 8.

Nilai

Frek

fi ∙ xi

6

3

18

7

4

28

8

3

24

Jumlah

10

70

 

Jadi rata-rata nilai siswa adalah.

 

Jawaban : D

 

Contoh

 

Nilai semua tes matematika dinyatakan dengan bilangan bulat dari 0 sampai 10. Median terkecil yang mungkin bagi siswa yang memiliki rata-rata nilai 6 dari enam kali tes adalah …

 

A.   3

B.    4

C.    5

D.   6

E.    7

 

Alternatif Pembahasan:

 

Nilai rata-rata 6 kali tes adalah 6, sehingga jumlah semua nilai adalah 36. Supaya median memiliki nilai terkecil maka x5 = x6 = 10. Dengan demikian jumlah empat nilai yang lain adalah 16.

Median akan terkecil jika ke-4 nilai yang lain adalah sama. Dengan demikian:



 

Jawaban : B

 

Sumber

Labels: Matematika

Thanks for reading Latihan Statistika – 8. Please share...!

Back To Top